Home » , » Membuat Efek Cipratan Air (Water Drops)

Membuat Efek Cipratan Air (Water Drops)

Khiansantang Toejoehpoeloehdoea | 1/02/2013 | 0 komentar

S
alam Photoshop semua… lama ga nulis postingan nih, mau share tutorial sederhana nih, iseng2 diphotoshop moga membantu… saya namain Efek Cipratan Air, kurang lebih hasil jadi nya seperti ini



Ok langsung aja ke Tutorial


[tahap 1]
Buka photoshop, bikin kanvas baru File>New dengan isian seperti berikut

[tahap 2]
Warnai kanvas dengan warna putih tekan Ctrl+Delete di keyboard (pada posisi warna ditools default

[tahap 3]
Beri style dengan memilih Layer>Layer Style> Gradient Tool


Seting warna




Setelah beres ngeset warna kemudian OK, OK, maka hasil sementara


[tahap 4]
Pilih Brush Tool, kemudian pilih ikon brush pada Palet bar di kanan, seperti berikut


Atru Spacing brushnya




Pilih Shape Dynamics Brush




Pilih Scattering


Pilih juga Smootihing…


[tahap 5]

Buat Layer Baru, lalu Goreskan Brush di Kanvas


Pilih Layer > Layer Style > Blending Options , atur opacity ke o%



Pilih Drop Shadow, atur seperti berikut



Pilih Inner Shadow , dan seting seperti berikut



Pilih Inner Glow , seting seperti berikut




Pilih Bevel and Emboss, seting seperti berikut




Dan, OK… setingan bisa di modifikasi sesuai kesuakaan

Artikel ini ditulis oleh : Khiansantang Toejoehpoeloehdoea ~ Belajar Berbagi

Khiansantang Terimakasih sahabat telah membaca : Membuat Efek Cipratan Air (Water Drops) Tulisan Saya. Anda bisa menyebarluaskan artikel ini, Asalkan meletakkan link dibawah ini sebagai sumbernya

:: Get this widget ! ::

Share this article :

0 komentar:

Posting Komentar

 
Support : Creating Website | Johny Template | Mas Template
Copyright © 2011. Belajar Berbagi - All Rights Reserved
Template Modify by Khiansantang
Proudly powered by Blogger